Postingan

Menampilkan postingan dengan label PROFIL

Profil Gus Miftah, Ustaz Nyentrik yang Menarik Jemaah Seksi

Gambar
Watch Online 93 min trailer Profil Penceramah ceramahin.com - Gus Miftah dikenal sebagai ustaz nyentrik. Gaya maupun jemaah pengajiannya terbilang unik.  Apalagi ramainya media sosial menambah popularitas kenyentrikan Gus Miftah. Mendengarkan curhatan pekerja kelab malam ingin mengaji, Gus Miftah mencoba untuk menawarkan pengajian model baru. Ia pun populer sebagai dai kondang yang ceramah di kelab-kelab malam dengan jemaahnya berpakaian seksi. Pria kelahiran Lampung, 5 Agustus 1981 ini besar di Jawa. Ia tinggal di Yogyakarta. Miftah Maulana Habiburrohman alias Gus Miftah ini memiliki jalan hidupnya sebagai penceramah agama. Dalam berdakwah, ia memiliki cara sendiri. Ia mulai menyasar ke tempat-tempat yang dianggap "kotor" atau maksiat. Di sanalah ia berdakwah. Awalnya, Gus Miftah mendapatkan curhat pekerja malam di diskotik yang ingin mengaji. Akhirnya, Gus Miftah memberanikan diri menghadap manajemen untuk mengadakan pengajian di t...